Biro PBJ Sulbar Evaluasi Pendampingan UKPBJ Kabupaten: Upaya Tingkatkan Level Kematangan UKPBJ dan Profesionalisme

Biro Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan rapat evaluasi pendampingan pemenuhan level kematangan Unit Kerja Pengadaan Barang dan Jasa (UKPBJ) Kabupaten se-Sulawesi Barat pada Rabu, 20 November 2024. Bertempat di ruang rapat Kepala Biro, kegiatan ini dihadiri oleh tim pendamping yang sebelumnya turun langsung ke kabupaten untuk memfasilitasi pemenuhan level kematangan UKPBJ.
Read More